Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Perbandingan Seni AI dan Seni Manual

31 Januari 2024   21:31 Diperbarui: 31 Januari 2024   21:48 138 2
Kini perkembangan teknologi semakin maju dan banyak orang-orang yang menggunakan Ai sebagai tempat untuk mencari referensi atau menciptakan karya-karya unik lainnya. Salah satu kegiatan yang dilakukan oleh manusia dalam pengembangan dan pemanfaatan teknologi dari Ai ini adalah membuat sebuah karya seni.  Seni manual dibuat oleh seniman manusia dengan menggunakan keterampilan dan pengalaman mereka, sedangkan seni AI dibuat oleh algoritma komputer yang diprogram untuk menghasilkan karya seni. Seni Ai dapat menghasilkan karya yang indah dan menghasilkan seni apa yang diinginkan oleh manusia yang memerintahnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun