Kehadiran sepeda motor sangat dirasakan masyarakat tanah air yang mendambakan adanya moda transportasi yang cepat, efektif, efisien dan dapat diandalkan kapan saja. Honda adalah salah satu pabrikan Jepang ternama yang sangat sukses berlaga di pasar sepeda motor tanah air sejak dekade 70-an. Produk-produknya segera disambut meriah, desainnya yang menarik dan kompak membuat Honda dengan cepat menguasai segmen sepeda motor dan bertahan hingga saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL