Ketika TNI AU dan para penggemar SU-35 menanti dengan penuh harap, was was, dan dag dig dug duer kapan sang Monster Udara menginjakan kaki nya di Tarmac Skuadron 14 buru sergap TNI AU, tanpa di undang tiba-tiba Lockheed Martin hadir menyodorkan tawaran yang serius, menarik dan menggiurkan, yakni F16V/Viper. F16V adalah jet tempur F16 generasi keempat dari lini produk F16, varian terbaru ini mengalami perkembangan yang signifikan dan revolusioner, terutama desain body dan sistem radar nya yang bernama Scalable Agile Beam Radar (SABR).
KEMBALI KE ARTIKEL