Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Indonesia dan Relasi Harmoni

24 Mei 2024   23:23 Diperbarui: 24 Mei 2024   23:25 60 1
Seminggu lalu beberapa media online banyak menulis soal bhiksu thudong yang berjalan kaki melintasi beberapa negara untuk melakukan perayaan Tri Suci Waisak di Candi Borobudur, Magelang Jawa Tengah. Bhiksu Thudong ada yang berasal dari Thailand, China, Nepal dan beberapa negara di Asia. Umat Budha di Indonesia memang rutin menggelar tradisi Waisak dan berpusat di Candi Mendut dan Borobudur sejak 1929

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun