Mohon tunggu...
KOMENTAR
Parenting

Pengaruh Pernikahan Dini pada Kualitas Kehidupan Berkeluarga

13 Juli 2022   10:00 Diperbarui: 13 Juli 2022   10:01 66 1
Pernikahan dini merupakan pernikahan yang diadakan pada usia muda yang dimana salah satu atau keduanya memiliki usia dibawah ideal untuk melaksanakan pernikahan. Usia ideal untuk menikah pada perempuan yaitu 20-35 tahun, sedangkan pada laki-laki 25-40. Pada fenomena pernikahan dini yang terjadi akan ada permasalahan dalam kehidupan berkeluarga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun