Mohon tunggu...
KOMENTAR
Otomotif

Hari Terakhir Gratis, Batik Solo Trans Sosialisasikan Syarat Kartu Non-tunai Mulai Berlaku 1 Desember 2021

30 November 2021   16:59 Diperbarui: 30 November 2021   16:59 7195 1
Solo, Jawa Tengah---Beroperasi sebagai salah satu transportasi umum pilihan di Kota Surakarta, Batik Solo Trans (BST) dengan armada barunya menjalin kerja sama aktif dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk memberikan fasilitas secara gratis. Menawarkan pelayanan transportasi gratis tanpa syarat sejak 4 Juli 2020, BST juga mengirimkan armada terbaru yang semula berwarna biru menjadi warna merah, dilengkapi dengan desain interior yang kian apik. Berjalan kurang lebih hampir dua tahun digratiskan, para pengawas dari Surveier Indonesia mengaku minat masyarakat semakin tinggi untuk naik transportasi umum di Solo.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun