Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Dosa Ekologis Para Politisi

14 Agustus 2021   14:37 Diperbarui: 14 Agustus 2021   14:47 87 4
MENIKMATI suatu tempat, kota, atau daerah  yang indah, nyaman , asri, teratur, rapi, dan bersih dengan dibarengi masyarakatya dari semua kalangan sadar lingkungan adalah sebuah impian semua orang. Namun impian tersebut tak terwujud manakala sebagian besar masyarakat abai bahkan tidak peduli terhadap lingkungan. Bukan hanya masyarakat kecil saja yang tak memiliki kerangka berfikir tentang lingkungan tapi dikalangan elit politik pun demikian adanya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun