Dalam masa pemerintahan Presiden Habibie, Timor-Timor diibaratkan dengan ‘kerikil dalam sepatu’. Hal yang sama bisa saja terjadi pada Papua. Jika tidak ditangani secara sungguh-sungguh, nasib Papua bisa seperti Timor Timur.
Dalam masa pemerintahan Presiden Habibie, Timor-Timor diibaratkan dengan ‘kerikil dalam sepatu’. Hal yang sama bisa saja terjadi pada Papua. Jika tidak ditangani secara sungguh-sungguh, nasib Papua bisa seperti Timor Timur.