Cilacap 29/6, Â Dalam rangka memberikan kemudahan pembuatan paspor kepada masyarakat di kala pandemi, Kantor Imigrasi Kelas I TPI Cilacap kembali menghadirkan solusi pembuatan paspor Eazy Passport yang bertempat di Kantor Kelompok Bimbingan Ibadah Haji (KBIH) Indonesia Holiday Kebumen. Â Kali ini, mudahnya membuat paspor secara kolektif, dapat dirasakan secara langsung oleh para jamaah haji di Kabupaten Kebumen.
KEMBALI KE ARTIKEL