Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Digitalisasi Kaum Santri

8 Agustus 2019   12:30 Diperbarui: 8 Agustus 2019   12:41 100 1
Di zaman pasca millennial seperti saat ini, dunia bergerak sangat cepat, merupakan zaman revolusioner yang adanya tidak pernah dibayangkan sebelumnya. Dulu yang berjihad adalah dengan mengangkat pedang, berperang melawan orang kafir yang memang menyerang kaum muslimin. Sekarang di era yang serba digital ini, perang dilakukan dengan memanfaatkan perantara internet atau kerennya disebut cyber war.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun