Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Reklamasi Harusnya Hanya untuk yang Mendesak Saja

3 November 2017   00:15 Diperbarui: 3 November 2017   06:37 514 0
Mengurug laut untuk dijadikan daratan kelihatannya berlebihan untuk Indonesia yang sebenarnya masih sangat luas. Beberapa pulau bahkan belum berpenghuni sehingga upaya menambah daratan dengan cara seperti itu ibarat seseorang yang rakus. Karena reklamasi menimbulkan dampak lingkungan yang tidak sedikit.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun