Menjelang senja, ritual mensucikan kesetiaan tergesa-gesa di adakan. Altar berisi persembahan rindu di hamparkan, segala jenis bayangan duduk menyembah waktu dengan ketakjuban. Gelap berjubah sutera emas menyaksikan, gemerincing kerisauan dengan tongkar sihirnya berdiri sombong menertawakan.
KEMBALI KE ARTIKEL