WHO (World Health Organization) atau disebut juga sebagai
Organisasi Kesehatan Dunia adalah salah satu badan PBB yang bertindak sebagai koordinator kesehatan umum internasional yang bermarkas di Jenewa, Swiss. Didirikan pada 7 April 1948, WHO bertujuan agar tercapainya derajat kesehatan yang setinggi-tingginya bagi semua orang.
KEMBALI KE ARTIKEL