Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Bumbu Rasisme dalam Anime 86 (Eighty Six)

12 Juli 2021   21:43 Diperbarui: 12 Juli 2021   21:47 1142 1
Rasisme, sebuah isu yang tentu saja selalu ada dalam kehidupan yang nyata ini. Rasa superioritas ras tertentu membuat ras tersebut merasa berhak untuk mengatur ras lainnya. Sebuah masalah sosial yang selalu dihadapi oleh manusia. Padahal jika kita lihat pada dasarnya semua manusia itu sama. Anime “86-Eighty Six” adalah salah satu anime yang mengangkat masalah sosial tersebut. Sekiranya itu yang penulis rasakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun