Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Pupuk Rasa Nasionalisme sejak dini: Mahasiswa Fakultas Hukum UNTAG Surabaya ajak TK permata kenalkan Pahlawan, kebudayaan dan 38 Provinsi

23 Desember 2024   04:08 Diperbarui: 23 Desember 2024   11:34 19 1
Pendeketan emosianal pada anak sangatlah penting, sebelum kami menyelengarakan program kerja, kamu melakukan kunjungan terlebih dahulu sembari melihat proses belajar mengajar adik adik TK permata, sama halnya seperti saya dahulu Ketika TK, layaknya seorang anak yang masih belum memikirkan kerasnya dunia. Mereka sangat meningkati proses belajar dengan metode bermain yang diberika, metode tanya jawab, metode menggambar dll nya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun