Mendekati bulan Ramadan, pemberitaan media baik cetak, elektronik maupun
online biasanya akan memberikan porsi lebih besar dari biasanya terhadap tematik terkait berbagai dinamika dunia Islam, baik yang berhubungan langsung maupun tidak langsung dengan berbagai pernik bulan Ramadan, bulan dimana Sang Khaliq mewajibkan semua umat beriman untuk melaksanakan ibadah puasa selama sebulan penuh.
KEMBALI KE ARTIKEL