Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Pantai Segoro Bulak Baru Jepara Dikembangkan sebagai Obyek Wisata Desa

13 Januari 2023   22:04 Diperbarui: 13 Januari 2023   22:07 4527 0

Jepara - Salah satu pantai di Jepara yang kini juga ramai khususnya di sore hari adalah pantai "Segoro" Bulak Baru kecamatan Kedung. Pantai ini dulunya pernah hilang terkena abrasi namun setelah diberi talud bis beton sepanjang pantai pantai kembali dan abrasi berkurang.Akhirnya oleh Pemdes Bulak Baru  dikembangkan sebagai obyek wisata dengan mengadakan pembangunan seperlunya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun