Jakarta - Mantan Kadiv Humas Polri, Komjen Pol. (Purn.) Dr. Anang Iskandar, S.I.K., S.H., M.H., memberikan ucapan selamat kepada Divisi Humas Polri atas peringatan Hari Jadi ke-73 yang jatuh pada tahun ini. Ia menyampaikan harapannya agar Humas Polri terus meningkatkan profesionalisme dan peran strategisnya dalam menjaga stabilitas informasi dan keamanan, terutama dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang semakin dekat.
KEMBALI KE ARTIKEL