Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga

Menantikan Kudeta Kepengurusan PSSI

29 April 2015   13:18 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:34 151 1
Sekedar pengingat aja, tanggal 17 April 2015 Menpora Imam Nahrawi membuat keputusan untuk memberiken Sanksi Administratif kepada organisasi PSSI. Meski sejauh ini yang diributin adalah soal kasus kepemilikan 2 klub tenar Jawa Timur yakni Persebaya dan Arema serta prilaku pengurus PSSI yang terkesan mengabaiken surat peringatan dari Menpora, namun sejatinya keinginan Menpora untuk “membekukan” PSSI udah terlontar gak lama setelah beliaunya dipilih Presiden Jokowi untuk mengemban amanah sebagai Menpora. Yang bisa dilihat dan didengarken oleh publik salah satunya ketika beliau tampil pada acara Mata Najwa edisi tanggal 10 Desember 2014 yang bertajuk “Dagelan Bola”. Pada bagian akhir sesi diskusi itu Menpora menerima sebuah Petisi Pembekuan PSSI yang juga ikut ditandatangani Najwa Shihab sang tuan rumah acara. “….sebelum petisi muncul sudah ada niat dari saya…” kata Mas Menteri pada waktu itu…. di sini kalo mau nonton lagi ...


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun