Organisasi Kajian Ekologi dan Konservasi Lahan Basah (Ecoton) mengusulkan kepada Kementerian Agama (Kemenag) memperbaharui materi bimbingan bagi calon pengantin tiga bulan sebelum menikah untuk menjalankan gaya hidup tanpa sampah atau
zero waste. Selain itu calon pengantin juga difasilitasi agar menjalani uji mikroplastik di dalam tubuh.
KEMBALI KE ARTIKEL