Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup Artikel Utama

Kenangan Bus Patas AC Mayasari 135, Supir dan Penumpangnya Bisa Janjian

24 November 2015   21:43 Diperbarui: 12 April 2016   12:05 4941 14
Kalau naik kendaraan umum,baik angkutan umum kota (angkot) mau pun bus, saya upayakan duduk di depan, di samping supir.  Maksudnya  agar bisa  ajak mengobrol supir, mengorek tentang kehidupan mereka dengan menganggap bahwa kehidupan itu di jalanan itu tidak semuanya buruk, kalau mau dinikmati.  Itu saya lakukan baik di Jakarta, mau pun kalau bertugas atau berlibur di kota-kota lain, bahkan dalam perjalanan di luar kota. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun