Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Artikel Utama

Cinta Pada Orangtua, Budaya Palembang, Beberapa Catatan untuk Film “Ada Surga Di Rumahmu”

4 April 2015   21:12 Diperbarui: 17 Juni 2015   08:32 484 1

Seorang ibu selalu berani mati demi sepuluh anaknya, tapi sepuluh anak belum tentu berani mati demi seorang ibunya.” Demikian Ustaz Athar (Ust. Al Abshy) kepada Ramadhan (Husein “idol”  Alatas) di ujung ajalnya.  Petuah yang sebetulnya senafas dengan opening scene film “Ada Surga di Rumahmu”, yaitu ketika Ramadhan kecil diminta ceramah di langgar oleh ustaz-nya.  Tidak tanggung-tanggung  ceramah itu bsia didengar warga kampungnya di kawasan Ulu Kota Palembang.  Ceramahnya tentang  tentang Uwais Al-Qarni. Ramadhan kecil  memberikan ceramah yang bisa didengar penduduk sebuah kawasan Ulu Palembang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun