Industri Kecil dan Menengah (IKM) memiliki peran yang sangat penting dalam mendongkrak perekonomian Indonesia, terlebih khusus di daerah-daerah yang kaya akan budaya dan tradisi. Disamping berkontribusi besar terhadap penyerapan tenaga kerja lokal, IKM juga berperan penting dalam meningkatkan pendapatan daerah dan nasional.Â
KEMBALI KE ARTIKEL