Berbeda halnya dengan karya Eko Triono yang berjudul
Kamu Sedang Membaca Tulisan Ini. Karya ini merupakan sebuah kumpulan cerita pendek. Sama seperti kumpulan-kumpulan cerita pendek lainnya. Kisah tokohnya tidak bersangkut-paut dengan cerita-cerita lainnya. Sama seperti halnya kumpulan cerita pendek karya Gunawan Tri Atmodjo yang berjudul
Pelisaurus (2017) yang terdiri dari beberapa judul dengan kisah-kisah dan tokoh yang berbeda.
KEMBALI KE ARTIKEL