Siapa sih, yang gak tahu soal sinetron "Ikatan Cinta" garapan MNC Pictures yang ditayangkan setiap pukul 19.30 WIB di RCTI setiap malam. Sinetron yang dibintangi oleh Amanda Manopo (baca- Andin) dan Arya Saloka (baca- Aldebaran) sampai detik ini mampu menempati rating teratas mengalahkan sinetron Indonesia lainnya.
KEMBALI KE ARTIKEL