Allah berfirman dalam Al Qur'an Surat Ar -- Ra'd ayat 28 yang artinya : "ingatlah , hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenang. Dzikrullah atau mengingat Allah, kapan pun, dimana pun, dan dalam kondisi apa pun, akan berdampak pada ketenangan hati seorang muslim/muslimah.
KEMBALI KE ARTIKEL