Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Jejak Flores (4): Sayang.....! Hati-hati Ada Pekerjaan Jalan

23 Desember 2010   17:54 Diperbarui: 26 Juni 2015   10:27 600 0
INILAH keunikan lain Kota Maumere [kota panas tapi eksotik dan selalu menimbulkan kerinduan-kerinduan baru]. Tanda peringatan pun dibuat sangat "romantis". Umumnya yang saya tahu di kota-kota yang pernah saya singgahi, tanda seperti ini menggunakan kata "Awas", "Maaf", atau "Hati-Hati". Namun tidak demikian yang saya temui di Maumere, tanda peringatannya sangat "romantis": "SAYANG.....! HATI-HATI ADA PEKERJAAN JALAN. Tulisan terkait: Jejak Flores (3): Hiburannya Hanya Babi? Jejak Flores (2): Sikka, Desa Tua yang Terlupa! Jejak Flores (1): Menyusuri Desa Sikka

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun