Menjamurnya bisnis yang berbasis teknologi atau biasa disebut startup, dapat dijadikan sebagai tolok ukur bahwa dunia sekarang sedang memasuki revolusi industri yang ke-4. Berbagai macam sektor kehidupan mulai dikuasai oleh perangkat lunak dan teknologi, mulai dari sektor yang menyangkut kehidupan primer hingga merambah kebutuhan tersier. Di awal tahun 2000-an, handphone dianggap sebagai kebutuhan tersier seseorang. Namun sekarang , handphone, atau lebih populer dengan jenis smartphone, menjadi kebutuhan primer masyarakat dunia.
KEMBALI KE ARTIKEL