Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Ketahanan Plastida & Ribosom

25 Agustus 2017   23:05 Diperbarui: 26 Agustus 2017   00:54 4802 0
Salam wahai para pembaca, pada kesempatan kali ini ijinkan saya memperkenalkan diri sebelum memulai artikel ini. Nama lengkap saya yaitu Julius Adetya Eka Bhaswara, biasa dipanggil Julius. Saya adalah salah satu siswa SMA Kolese Loyola yang sekarang duduk di kelas XI. Pada kesempatan kali ini, saya ingin menuliskan sebuah essay yang berbicara tentang materi-materi biologi yang diawali dengan organel di dalam sel. Sebelum membahasnya, kita juga harus paham mengenai apa itu organel di dalam sel? Dan apa saja fungsi dari organel-organel tersebut? Bagaimana struktur dari masing-masing organel? Apakah organel sel hewan sama dengan sel tumbuhan? Lalu, ada apa saja jenis organel tersebut? Terlebih dahulu, kita harus memahami apa itu sel dan bagaimana sejarah perkembangan sel. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun