Desa Gundik, Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo merupakan salah satu sentra pembuatan tahu. Banyaknya produksi tahu setiap harinya di Desa Gundik akan menimbulkan banyak permasalahan lingkungan, seperti pembusukan ampas tahu yang tidak diolah sehingga menimbulkan bau busuk yang mencemari udara. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, masyarakat Indonesia sering memanfaatkan ampas tahu sebagai pakan ternak, bahan pertanian, dan pembersih lantai.
KEMBALI KE ARTIKEL