Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Guru Teladan Atau Guru Telatan?

21 April 2014   01:19 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:25 133 4

Menjadi seorang guru dengan embel-embel teladan sebagai status profilnya, sangat mungkin diidam-idamkan setiap orang. Khususnya yang mempunyai bidang profesi sebagai guru. Menurut saya, syarat menjadi seorang guru teladan itu sangat simple. Guru teladan itu, selalu dapat mendoakan murid-muridnya agar bisa mendapat barokah ilmu yang ia beri, dapat menjadi contoh bagi murid-muridnya, dapat menjadi inspirasi bagi semua orang, dapat memberi motivasi dan stimulus untuk murid-muridnya agar selalu semangat belajar, dapat memahami dan membaca kondisi kelas saat proses pembelajaran.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun