Perkembangan zaman di dunia ekonomi dan bisnis saat ini telah mengalami pergeseran paradigma, yaitu ekonomi berbasis sumber daya ke paradigma ekonomi berbasis ke pengetahuan dan kreativitas. Ekonomi kreatif merupakan era ekonomi baru yang mengkolaborasikan informasi dan kreativitas dengan mengandalkan ide dan bekal pengetahuan dari sumber daya manusia sebagai faktor produksi utama dalam kegiatan ekonominya. Pesatnya perkembangan ekonomi kreatif tersebut juga tidak lepas dari perkembangan dan pergeseran orientasi ekonomi dunia yang terjadi diakhir-akhir ini.
KEMBALI KE ARTIKEL