Mohon tunggu...
KOMENTAR
Diary Pilihan

Buta Warna (Bagian 1)

8 Mei 2023   12:05 Diperbarui: 10 Mei 2023   12:15 178 14

Buta warna merupakan istilah umum untuk kasus gangguan persepsi warna. Terdapat dua jenis buta warna: buta warna parsial dan buta warna total. Penderita buta warna parsial mengalami kesulitan  membedakan nuansa warna, sedangkan penderita buta warna total tidak dapat melihat warna tertentu. Buta warna parsial masih dikelompokkan lagi menjadi dua, yaitu buta warna merah-hijau dan buta warna biru-kuning. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun