Pesona Alam Mematikan, yang Cantik Belum Tentu Baik
29 Oktober 2024 05:40Diperbarui: 29 Oktober 2024 07:44758
Alam, dengan segala keindahannya, selalu memikat hati manusia. Pepohonan rindang, air terjun yang menawan, serta hamparan laut biru adalah pemandangan yang seringkali kita idamkan. Namun, di balik keindahan tersebut, tersimpan bahaya yang mengancam kehidupan manusia dan ekosistem.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.