Paguyuban Saudagar Sunda Gelar Rakernas Perdana, Konsolidasi dan Siap Hadapi Tantangan
26 September 2024 18:39Diperbarui: 26 September 2024 18:5418210
Para pengusaha lokal, yang tergabung Paguyuban Saudagar Sunda, sukses menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) perdananya. Acara yang berlangsung di Masoum University, PT Masoem Group, Cipacing, Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, Kamis (26/9/2024) ini dihadiri oleh ratusan perwakilan pengusaha dari berbagai sektor di wilayah Sunda.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Akun Terverifikasi
Diberikan kepada Kompasianer aktif dan konsisten dalam membuat konten dan berinteraksi secara positif.