Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Ruang Terbuka Memotivasi Kegiatan Literasi

19 Mei 2022   13:14 Diperbarui: 19 Mei 2022   13:16 412 9
Menurut UNESCO, literasi ialah seperangkat keterampilan nyata, terutama keterampilan dalam membaca dan menulis yang terlepas dari konteks yang mana keterampilan itu diperoleh dan siapa yang memperolehnya.  Literasi dilaksanakan dengan tujuan agar siswa-siswi bisa beradaptasi dengan lingkungannya yang terus berkembang dan selalu berubah. Oleh karena itu kita sebagai guru harus bisa mempraktekkan keterampilan literasi dalam pengajaran kita. Seperti dikatakan oleh  Evelyin W.E (2017), bahwa sebagai guru harus bisa mengajarkan keterampilan literasi dengan plan yang abadi, bermanfaat dan substantif.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun