Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Menyoal Relevansi Mayoritas Minoritas bagi Keindonesiaan

1 Desember 2017   07:42 Diperbarui: 1 Desember 2017   08:01 347 0
Menguatnya politik identitas dan munculnya istilah-istilah sektarian seperti mayoritas-minoritas, pribumi dan non pribumi, membuat saya mengingat beberapa poin yang pernah dilontarkan seorang dosen senior dalam diskusi-diskusi di kampus. Ada dua hal setidaknya yang berhasil saya rekam, terkait fenomena yang kini sedang mengemuka. Pertama, pandangannya tentang Indonesia sebagai sebuah fenomena baru dan kedua tentang perspektif mayoritas dan minoritas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun