Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar di Sekolah Rendah

1 November 2023   15:33 Diperbarui: 1 November 2023   15:39 150 1
Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Prestasi Belajar di Sekolah Rendah

Pendidikan merupakan pondasi yang sangat penting untuk membentuk masa depan anak-anak. Adanya sekolah dasar, menjadi langkah awal dalam perjalanan pendidikan, dan titik awal juga di mana anak-anak mulai mengembangkan dasar-dasar pengetahuan, keterampilan, dan nilai-nilai pada mereka. Dalam perjalanan ini, peran orang tua memiliki pengaruh yang sangat penting dalam meningkatkan prestasi belajar anak-anak di sekolah rendah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun