Setiap orang pasti tahu apa itu cinta buta. Kalau penulis mengartikan cinta buta itu adalah cinta yang diberikan kepada orang tanpa melihat dan mengetahui karakternya, sifatnya dan perilakunya di luar. Yang hanya dilihat adalah cintanya semata, ketampanan atau kecantikan dan rasa suka kepada seseorang dengan sepenuh hati.
KEMBALI KE ARTIKEL