Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Gereja Kristen Injil di Papua Tolak “Kampanye Boikot Pilpres”

7 Juli 2014   21:05 Diperbarui: 18 Juni 2015   07:08 186 1

Ketua Gereja Kristen Injil (GKI) Pendeta Albert Yoku, sebagaimana dikutip dari Liputan6.com edisi hari ini (Senin 7/7), menghimbau kepada seluruh umat GKI di Tanah Papua agar turut serta dalam Pilpres dengan menggunakan hak suaranya secara bertanggungjawab, tidak terlibat kampanye hitam, serta berani menolak segala macam kecurangan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun