Untuk mengikuti seleksi PPPK, saya harus berpikir ribuan kali. Ada keraguan di hati saya. Saya meminta pertimbangan dari berbagai pihak, hingga akhirnya mendaftar dan mengikuti seleksi PPPK Tahap 2 karena saya adalah Guru Tetap Yayasan (GTY). Seleksi tahap pertama dikhususkan bagi guru honorer sekolah-sekolah negeri.
KEMBALI KE ARTIKEL