Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kolese Kanisius, Membangun Karakter melalui 4C dan 1L

17 September 2024   10:27 Diperbarui: 17 September 2024   10:36 186 1
Kolese Kanisius, yang terletak di Jakarta Pusat, dikenal sebagai sekolah yang memiliki tradisi dalam membentuk karakter siswa melalui pendidikan yang tidak hanya berfokus pada aspek akademis, tetapi juga pengembangan kepribadian. Kolese Kanisius merupakan sekolah yang didirikan oleh para Jesuit pada tahun 1927. Kolese Kanisius menanamkan nilai - nilai utama dalam kehidupan siswa yang dikenal sebagai 4C dan 1L, yaitu Compassion (kepedulian), Competence (kompetensi), Conscience (hati nurani), Commitment (komitmen), dan Leadership (kepemimpinan). Nilai-  nilai ini menjadi dasar pembelajaran di SMP dan SMA Kolese Kanisius, yang terus diajarkan melalui berbagai kegiatan di dalam dan luar kelas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun