Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Complain dari Pembeli? Kenapa Tidak?

11 Mei 2012   10:07 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:26 158 0

Pelanggan memberi complain! Jangan pesimis! Biarkan pelanggan memberi pendapat atau komentar atasproduk atau layanan jasa yang Anda tawarkan di toko online Anda. Hal ini mendorong pembeli untuk berbagi pengalaman belanja mereka dengan toko Anda. Pengalaman atau pendapat dari mereka adalah satu hal yang baik untuk memperbaiki kinerja toko online Anda. Jika ada masalah atau complain dari pembeli, atasi masalahnya dengan menawarkannya solusi dan berjanji tidak akan mengulanginya lagi.

Dengan memberikan transparansi penuh kepada mereka, berarti Anda memberikan perhatian kepada pembeli dan memperlihatkan komitmen Anda untuk kepuasan mereka. Seorang pembeli pertama kali ke tokoAnda pasti langsungmelihat halaman penggemar atau jumlah like”di toko online Anda. Jika jumlah “like” Anda banyak pasti mereka percaya untuk bertransaksi dengan toko online Anda. Untuk meningkatkan jumlah “like” Anda harus benar-benar menangani keluhan pelanggan Anda. Sehingga, mereka pasti akan merasa lebih baik dan lebih percayauntuk melakukan bisnis dengan Anda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun