September ini Pemerintah akan membuka lowongan kerja calon pegawai negeri sipil ( CPNS 2018 ). Jika anda berminat untuk menjadi abdi negara, mungkin ada baiknya anda perhatikan persyaratan CPNS 2018. Jangan sampai salah informasi apalagi terpedaya oleh oknum calo yang menawarkan jasa dengan imbalan yang sangat mahal.
KEMBALI KE ARTIKEL