Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Pendusta Agama

19 Agustus 2010   22:46 Diperbarui: 26 Juni 2015   13:52 209 0
Suatu hari, Muhammad dan Siti Aisah akan pergi ke lapangan untuk menunaikan Salat Iedul Fitri. Di tengah perjalanan, beliau bertemu dengan seorang anak. Terlihat anak itu murung sambil bertopang dagu. Pandangan mata anak itu sayu seakan tiada keinginan untuk hidup. Selain itu, pakaian anak itu begitu lusuh yang menggambarkan kemiskinan dan kemalangan nasibnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun