Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Yang Melahirkan Peradaban Tidak Pantas Dilecehkan

26 Mei 2022   08:58 Diperbarui: 26 Mei 2022   15:35 1180 2
Setiap harinya, kasus pelecehan semakin marak disiarkan diberbagai platform. Tanpa pandang umur, jika dihadapkan dengan manusia-manusia yang memiliki pemikiran sempit, dia pasti akan dilecehkan. Beberapa wanita memilih diam dan memendam sendiri dari setiap pelecehan yang ia terima. Tidak sedikit yang terjadi bahwa apabila terjadi pelecehan seksual, maka yang disalahkan adalah perempuan itu sendiri. Perlu diketahui bentuk dari pelecehan seksual itu sangat beragam, bahkan penyebutan "catcalling" saat ini sering terjadi dan tidak menutup kemungkinan bahwa masih banyak masyarakat yang belum mengetahui tentang "catcalling". Catcalling diartikan sebagai pelecehan verbal yaitu, melakukan suatu perbuatan seperti melontarkan kata kata bersifat seksual maupun perilaku  genit kepada orang lain yang menimbulkan rasa tidak nyaman dan juga berupa siulan seperti "hai cantik, mau kemana?" dan lain lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun