Selang dua hari setelah kasus positif Covid-19 di DIY mencatat rekor baru (24/6/2021) dengan penambahan 791 kasus dalam sehari, hari ini (27/6/2021) kembali terjadi lonjakan penambahan kasus postif yakni 830 pasien dinyatakan positif selama 24 jam terakhir.
KEMBALI KE ARTIKEL