Setelah lulus sekolah  pada tahun 2015 Cahya melanjutkan pendidikan di Universitas Bhayangkara, bekasi,  jawa barat. Awalnya cahya memang ingin melanjutkan pendidikannya hingga lulus S1, namun seiring berjalannya waktu. Orang tua cahya yang mulai sibuk dengan usahanya semakin hari terus berkembang, membuat orang tua cahya harus ekstra kerja keras dalam mengurus usahanya tersebut. Hingga akhirnya orang tua cahya memberikan tanggung jawab kepada Cahya untuk membantu bisnis usaha ayam milik orang tuanya. Saat itu Cahya yang sedang kuliah harus rela membagi waktunya untuk membantu bisnis orang tuanya yang beradda di Bekasi.
KEMBALI KE ARTIKEL