Kementerian Kebudayaan menjanjikan akan lebih terbuka membantu fasilitasi kegiatan-kegiatan komunitas masyarakat dari berbagai latar belakang kebudayaan di tanah air dengan "dana abadi kebudayaan". Kemenbud juga berharap bisa melakukan kolaborasi untuk lebih memajukan berbagai budaya lokal yang di Indonesia ini jumlahnya ribuan.
KEMBALI KE ARTIKEL