Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Plastik Berbayar, Sebuah Kebijakan ala Rokok

9 Februari 2016   10:30 Diperbarui: 9 Februari 2016   18:18 520 2
Dengan kebijakan kantong plastik berbayar ini konsumen diharuskan membayar untuk setiap kantong plastik yang digunakan saat berbelanja.
"Semangat dan tujuan kebijakan ini adalah agar kita sama-sama mengurangi sampah plastik," kata Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Depok, Wijayanto. "Jadi nanti setiap belanja, diharapkan warga membawa goodie bag dari rumah masing-masing. Sehingga sampah plastik yang sulit diurai akan berkurang jumlahnya secara umum."

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun